Informasi lowongan kerja Palembang berikut ini berasal dari PT OKI Pulp and Paper, PT OKI Pulp and Paper adalah perusahaan yang merupakan bagian dari Asia Pulp & Paper (APP), Sinarmas Group. Terletak di lokasi yang strategis di Sungai Baung, Kabupaten OKI, Sumatera Selatan, saat ini perusahaan kami sedang mengerjakan pembangunan pabrik pulp & paper terbesar di dunia.
Kami mengundang profesional yang menyukai tantangan untuk terlibat dalam mega project ini sebagai :
Document Control Officer
Job Description :
- Candidate must possess at least a Diploma, Bachelor's Degree, any field.
- Required language(s): English, Bahasa Indonesia
- At least 3 year(s) of working experience in the related field is required for this position.
- Preferably Staff (non-management & non-supervisor)s specializing in Clerical/Administrative Support or equivalent.
Surat lamaran kerja beserta CV, Pas foto dan dokumen pelengkap lainnya dapat dikirim ke alamat dibawah ini,paling lama 2 minggu setelah iklan ini terbit
PT OKI PULP and PAPER MILLS
JL. A Rozak, Komplek Rukan Harapan Indah Blok A6-A7